
Kolaborasi dengan UiTM Malaysia, Unjaya Gelar International Webinar, Sharing Knowledge, dan Community Services & Research
Sleman – Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta (Unjaya) menerima kunjungan dari Universiti Teknologi MARA (UiTM) Malaysia pada Senin (24/2/2025). Rombongan UiTM disambut langsung oleh Rektor Unjaya, Prof. Dr. rer.nat. apt. Triana Hertiani, S.Si., M.Si., di Auditorium Kampus 1 Unjaya. Kunjungan…









